Bima, Rupe.id - Pelantikan Dewan Pengurus Perserikatan Bumdes Indonesia (PBI) Kabupaten Bima, di langsungkan di Aula Sidang Utama Kantor Bupati Bima pada Rabu Siang, 31 Maret 2021 oleh Ketua PBI Provinsi NTB, Putri Munira, S.E.
Selain dihadiri Bupati Bima, Hj Indah Dhamayanti Putri SE, turut dihadiri pula Asisten III Setda Bima, Drs. H Arifudin HMY, Forkopimda, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, Kabupaten Bima serta sejumlah pejabat lingkup Pemkab Bima.
Bupati Umi Dinda, dalam sambutannya, menyampaikan Selamat atas Pelantikan ...